Bagaimana Kurikulum Al Itsar Islamic School?
Al Itsar Islamic School menyelenggarakan pendidikan melalui Kurikulum Mandiri untuk membentuk generasi berkarakter islami, cerdas dan unggul serta berwawasan iptek yang sejalan dengan Al Qur’an dan As Sunnah melalui pengajaran berbasis:
- Kurikulum Diniyah
- Kurikulum 2013 Pendidikan Kesetaraan
- Kurikulum Ekstra (Kegiatan Sekolah)
- Kerjasama sekolah dengan orang tua
Bagaimana cara mendaftar di TK, SD dan SMP Al Itsar?
Bapak Ibu dapat berkunjung mulai 1 Desember 2020 setiap hari pada jam kerja yaitu:
- Senin-Jumat pukul 09.00-17.00 WIB
- Sabtu Pukul 07.30-13.00 WIB
- Ahad Pukul 08.00 – 13.00 WIB
Insyaa Allah akan ada staff kami yang akan menjelaskan dan menemani Bapak Ibu berkeliling sekolah.
Namun jika bapak ibu berhalangan hadir dapat berkunjung ke halaman registrasi atau menghubungi customer service kami di nomor 089530694319 untuk mengetahui seputar pendaftaran peserta didik baru.
Persyaratan apa saja yang harus disiapkan?
Persyaratan pendaftaran SD dan SMP Al Itsar Islamic School sebagai berikut :
- Mengisi dan melengkapi formulir pendaftaran
- Minimal berusia 6 tahun pada awal tahun pelajaran (Khusus SD)
- Melampirkan copy akte kelahiran dan kartu keluarga (masing – masing 4 lembar)
- Melampirkan copy SKTB TK / PAUD 4 lbr (Khusus SD)
- Melampirkan copy IJAZAH SD 4 lembar (Khusus SMP)
- Surat pindah sekolah asli dari sekolah asal (Khusus Siswa Pindahan)
- Pas Photo berwarna 3×4 = 10 lembar dan 4×6 = 10 lembar
- Mengikuti wawancara dan obeservasi
Berapa biaya masuk TK, SD dan SMP Al Itsar?
Untuk Biaya Masuk SD dan SMP Al Itsar Islamic School adalah sebagai berikut:
Deskripsi | TK AL Itsar | SD AL Itsar | SMP Al Itsar |
---|---|---|---|
1. Formulir Pendaftaran | Rp. 100.000,- | Rp. 250.000,- | Rp. 250.000,- |
2. Sarana & Prasarana | Rp. 1.000.000,- | Rp. 4.500.000,- | Rp. 5.000.000,- |
3. Kegiatan Sekolah | Rp. 1.000.000,- | Rp. 4.000.000,- | Rp. 4.000.000,- |
4. Buku Paket | Rp. 1.000.000,- | Rp. 1.000.000,- | Rp. 1.350.000,- |
5. Seragam Sekolah | Rp. 1.000.000,- | Rp. 1.000.000,- | Rp. 1.500.000,- |
6. SPP/Bulan | Rp. 400.000,- | Rp. 500.000,- | Rp. 650.000,- |
Catatan:
- Informasi lebih lanjut dapat menghubungi bagian pendaftaran Al Itsar Islamic School.
- Syarat dan ketentuan berlaku.
Apakah ada potongan biaya untuk pendaftaran lebih dari 1 anak?
Kami memberikan keringanan dalam bentuk potongan khusus bagi para calon wali murid yang ingin mendaftarkan putra-putrinya lebih dari 1 orang ke sekolah Al Itsar Islamic School
UntukInformasi lebih lanjut dapat menghubungi bagian pendaftaran Al Itsar Islamic School (Syarat dan ketentuan berlaku).
Apakah biaya masuk sekolah bisa di cicil?
Kami memberikan kebijakan biaya masuk sekolah dapat dicicil dengan skema sebagai berikut:
- Formulir Pendaftaran dibayar diawal
- Biaya masuk sekolah dibayarkan sebesar 80% dari total biaya setelah menandatangani dan mengembalikan formulir pendaftaran
- Sisa biaya masuk sebesar 20% dibayarkan sebelum gelombang penerimaan peserta didik baru berakhir.
Catatan:
- Kami memberikan kebijakan khusus skema pengajuan pembayaran biaya masuk sesuai kemampuan bagi calon orang tua murid yang terdampak covid 19 dengan mengunduh form disini
- Informasi lebih lanjut dapat menghubungi bagian pendaftaran sekolah Al Itsar Islamic School
Apa kegiatan ekstrakurikuler Al Itsar?
Kegiatan yang diselenggarakan oleh Sekolah Al Itsar Islamic School antara lain meliputi :
- Senam
- Robotic
- Klub Bahasa Arab
- Memanah
- Tahsin & Tahfidz Al Quran
- Taman Pendidikan Islam (TPI)
- Keputrian (Tata Boga, memasak, menjahit, berkebun dan kerajinan tangan)
Program Rumah Belajar Islam Al Itsar
Kapan waktu belajar di RUBI Al Itsar?
Jadwal Belajar RUBI Al Itsar adalah sebagai berikut:
Taman Pendidikan Islam
- Senin s/d Jumat Pukul 08.30 – 10.30 WIB
- Senin & Kamis Pukul 15.00 – 17.30 WIB
- Selasa & Jumat Pukul 15.00 – 17.30 WIB
- Sabtu Pukul 07.30 – 9.30 WIB
Tahsin & Tahfidz
- Senin & Kamis Pukul 16.00 – 17.30 WIB
- Selasa & Jumat Pukul 16.00 – 17.30 WIB
- Ahad Pukul 08.00 – 09.00 | 10.00 – 11.00 | 11.00 – 11.45 WIB
Bahasa Arab
- Sabtu Pukul 13.00 – 14.30 WIB
- Ahad Pukul 09.00 – 10.00 WIB
Bagaimana syarat mengikuti program di RUBI Al Itsar?
Syarat Peserta RUBI Al Itsar sebagai berikut :
- Muslim / Muslimah
- Berusia minimal 4 tahun (TPI)
- Berusia minimal 13 tahun (Tahsin & Tahfidz) dan (Bahasa Arab)
- Memiliki tekad yang kuat dan sabar dalam belajar
- Komitmen menyelesaikan program
- Bersedia mematuhi tata tertib yang sudah di tetapkan dan adab dalam menuntut ilmu
- Mendapat dukungan dari orang tua
Berapa biaya masuk RUBI Al Itsar?
Jadwal Belajar RUBI Al Itsar adalah sebagai berikut:
Taman Pendidikan Islam
- Biaya Pendaftaran Rp. 100.000,-*
- Biaya Buku Rp. 100.000,-*
- SPP/Bulan Kelas Reguler Rp. 150.000,-
- SPP/Bulan Kelas Khusus Rp. 250.000,-
- SPP/Bulan Kelas Calistung Rp. 250.000,-
Tahsin & Tahfidz
- Biaya Pendaftaran Rp. 100.000,-*
- Biaya Buku Rp. 100.000,-*
- SPP/Bulan Kelas Reguler Rp. 150.000,-
- SPP/Bulan Kelas Khusus Rp. 250.000,-
- SPP/Bulan Kelas Intensif Rp. 600.000,-
Bahasa Arab
- Biaya Pendaftaran Rp. 100.000,-*
- Biaya Buku Rp. 100.000,-*
- SPP/Bulan Kelas Reguler Rp. 150.000,-
- SPP/Bulan Kelas Khusus Rp. 250.000,-
Catatan:
- Biaya pendaftaran hanya dibayarkan pertama kali di awal
- Informasi lebih lanjut dapat menghubungi bagian pendaftaran